http://btemplates.com/download/4693/

Sabtu, 16 Mei 2015

Unta Baktria

Unta baktria (Camelus bactrianus) adalah binatang berkuku belah yang asli dari stepa-stepa di Asia Tengah (kawasan Baktria). Unta baktria mempunyai dua punuk pada punggungnya, berbeda dengan unta arab (C. dromedarius) yang berpunuk satu.

Populasi unta baktria yang diperkirakan berjumlah 1,4 juta ekor, sekarang hampir semua diternakkan, kecuali diperkirakan 950 ekor yang hidup liar di Tiongkok barat laut dan Mongolia berdasarkan catatan Oktober 2002 dan dimasukkan dalam daftar spesies terancam kritis.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar